Pendampingan Sertifikasi Halal Produk Makanan Usaha Mikro dan Kecil Melalui Website SIHALAL
DOI:
https://doi.org/10.35719/ngarsa.v4i1.424Understanding halal products in the digital era makes people smarter in choosing the products they want to buy. The importance of a product having halal certification will make it a branding tool in itself so that it will generate public trust in using the product. Bekare Village, Bungkal District, Ponorogo Regency, has many micro and small businesses as one of the community's jobs besides being farmers. However, they do not yet realize the importance of having protection tools that have been established by law, such as halal certification. The aim of this service is to provide an understanding of halal certification and help people obtain halal certificates. This service uses the service-learning method, namely applying the knowledge possessed by students and lecturers to the local community. This service succeeded in transforming the knowledge of the Bekare Village community regarding halal certification. They originally had the principle that the important thing was to sell the product and get their capital back. Currently they realize the importance of halal certificates for marketing and developing their business products. This service also succeeded in facilitating four micro and small businesses in obtaining halal certificates from the Ministry of Religious Affairs.
Keywords: Assistance with halal certification, Self declare, Food products, Micro and Small Enterprises
Abstrak: Pemahaman produk halal di era yang serba digital menjadikan masyarakat semakin pandai memilih produk yang akan dibelinya. Pentingnya suatu produk yang memiliki sertifikasi halal akan menjadikan alat branding tersendiri sehingga akan menghasilkan kepercayaan masyarakat dalam menggunakan produk tersebut. Desa Bekare, Kecamatan Bungkal, Kabupaten Ponorogo, memiliki banyak usaha mikro dan kecil sebagai salah satu pekerjaan masyarakat di samping sebagai petani. Namun, mereka belum menyadari pentingnya memiliki alat perlindungan yang telah ditetapkan UU seperti sertifikasi halal. Tujuan pengabdian ini adalah untuk memberi pemahaman tentang sertifikasi halal dan membantu masyarakat memperoleh sertifikat halal. Pengabdian ini menggunakan metode service-learning yaitu menerapkan pengetahuan yang dimiliki para mahasiswa dan dosen kepada masyarakat setempat. Pengabdian ini berhasil mentransformasi pengetahuan masyarakat Desa Bekare mengenai sertifikasi halal. Mereka semula berprinsip bahwa yang penting produk terjual habis dan memperoleh modal kembali. Saat ini mereka menyadari pentingnya sertifikat halal bagi pemasaran dan pengembangan produk-produk usaha mereka. Pengabdian ini juga berhasil menfasilitasi empat usaha mikro dan kecil dalam memperoleh sertifikat halal dari Kementerian Agama.
Kata kunci: Pendampingan sertifikasi halal, Self declare, Produk makanan, Usaha Mikro dan Kecil
References
Anas, M., Saputro, A. R., & Wahdah, H. (2023). Persepsi Halal dan Pemahaman Sertifikasi Halal: Studi Deskriptif Analitik. Misykat Al-Anwar: Jurnal Kajian Islam Dan Masyarakat, 6(1), 1–12. https://doi.org/10.24853/ma.6.1.1-12
Arifin, H. (2023). Analisis Sistem Sertifikasi Halal Kategori Self Declare. Sinomika Jurnal : Publikasi Ilmiah Bidang Ekonomi & Akuntansi, 1(5), 1173–1180. https://doi.org/10.54443/sinomika.v1i5.592
Azkiya, A., & Azizah, S. (2023). Sertifikasi Halal Daging Sapi Potong Sebagai Upaya Perlindungan Konsumen Muslin di Pasar Rawa Indah Kota Bandung. VISA: Journal of Visions and Ideas, 3(3), 1046–1063. https://doi.org/47467/visa.v3i3.5662
BPS Ponorogo. (2021). Kecamatan Bungkal Dalam Angka Bungkal.
Esfandiari, F., Al-Fatih, S., Nasera, F. A., Shaleh, T. R., Rahmawati, A. L., Elfauzi, F. K. A., & Zainsyah, L. A. (2021). Pendampingan Akad dan Sertifikasi Halal MUI serta Edukasi Jaminan Produk Halal pada Minuman Cangloh di Mergosono Kota Malang. Jurnal Dedikasi Hukum, 1(2), 87–99. https://doi.org/10.22219/jdh.v1i2.17607
Fajar P, N., Ridho Z, D., Hamzah, A., & Dwitama K, A. (2021). Pendampingan Menuju Serifikasi Halal pada Produk “Socolat” UMKM Pondok Modern Sumber Daya At-Taqwa. JPP IPTEK: Jurnal Pengabdian Dan Penerapan IPTEK, 5(1), 17–24. https://doi.org/10.31284/j.jpp-iptek.2021.v5i1.1611
Fatima, N., Ema Jumiati, I., & Yulianti, R. (2023). Implementasi Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2014 Tentang Jaminan Produk Halal. JDKP Jurnal Desentralisasi Dan Kebijakan Publik, 4(1), 40–51. https://doi.org/10.30656/jdkp.v4i1.6267
Gunawan, S., Darmawan, R., Juwari, J., Qadariyah, L., Wirawasista, H., Firmansyah, A. R., Hikam, M. A., Purwaningsih, I., & Ardhilla, M. F. (2020). Pendampingan Produk UMKM di Sukolilo menuju Sertifikasi Halalan Thayyiban. Sewagati, 4(1), 14. https://doi.org/10.12962/j26139960.v4i1.6446
Hartati, R. (2019). Peran Negara Dalam Pelaksanaan Jaminan Produk Halal. ADIL: Jurnal Hukum, 10(1), 72–92. https://doi.org/10.33476/ajl.v10i1.1066
Ilham, B. U. (2022). Pendampingan Sertifikasi Halal Self Declare pada Usaha Mikro dan Kecil Binaan Pusat Layanan Usaha Terpadu Sulawesi Selatan. Jurnal Pemberdayaan Masyarkat Universitas Al-Azhar Indonesia, 5(1), 20–25. https://doi.org/10.36722/jpm.v5i1.1753
Inayatillah Djakfar, I. (2021). Model Pendampingan Pengurusan Sertifikasi Produk Makanan Halal Bagi UMKM dalam Mendukung Banda Aceh Menjadi Kota Wisata Halal. Wikrama Parahita: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1), 80–88. https://doi.org/10.30656/jpmwp.v5i1.2742
Mahmud, M. D. bin. (2023). Pendampingan Proses Produk Halal (Self Declare) Dalam Pengajuan Sertifikasi Halal Produk Usaha Mikro Kecil. Al-Mulk: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–11. https://doi.org/10.46339/am-jpm.v1i1.977
Maksudi, Bahrudin, & Nasruddin. (2023). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Sertifikasi Halal dalam Upaya Pemenuhan Kepuasan Konsumen. JIEI: Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 9(1), 825–840. https://doi.org/10.29040/jiei.v9i1.8508
Moerad, S. K., Wulandari, S. P., Chamid, M. S., Savitri, E. D., Rai, N. G. M., & Susilowati, E. (2023). Sosialisasi serta Pendampingan Sertifikasi Halal UMKM di Kabupaten Sidoarjo. SEWAGATI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(1), 11–25. https://doi.org/10.12962/j26139960.v7i1.118
Musa, M. M., Maulana, G., ’Aisy, N. R., Arbaiyah, N. A., Nailia, F. N., & Ula, M. (2023). Pendampingan Sertifikasi Halal dalam Menguatkan Daya Saing UMKM Sebagai Potensi Desa Longkeyang. INFORMATIKA: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 51–55. https://doi.org/10.32764/abdimasif.v4i2.3895
Nadya, A. Q., Hafidz, A. R., Latifa, A., & Fikri, S. (2023). Pendampingan Sertifikasi Halal UMKM Desa Pondokagung Kecamatan Kasembon Kabupaten Malang. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–9. https://doi.org/10.61231/jp2m.v1i1.25
Nusanti, I. (2014). Strategi Service Learning Sebuah Kajian Untuk Mengembangkan Kegiatan Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 20(2), 251–260. https://doi.org/10.24832/jpnk.v20i2.142
Pardiansyah, E., Abduh, M., & Najmudin. (2022). Sosialisasi dan Pendampingan Sertifikasi Halal Gratis (SEHATI) dengan Skema Self-Declare Bagi Pelaku Usaha Mikro di Desa Domas. Jurnal Pengabdian Dan Pengembangan Masyarakat Indonesia, 1(2), 101–110. https://doi.org/10.56303/jppmi.v1i2.39
Qomaro, G. W., Hammam, & Nisak, K. (2019). Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah Sektor Pangan dalam Meningkatkan Perekonomian Lokal Melalui Pendampingan Sertifikat Halal di Kecamatan Tragah Bangkalan. Jurnal Ilmiah Pengabdhi, 5(2), 137–142. https://doi.org/10.21107/pengabdhi.v5i2.6116
Rafianti, F., Krisna, R., & Radityo, E. (2022). Dinamika Pendampingan Manajemen Halal Bagi Usaha Mikro dan Kecil Melalui Program Self Declare. Jurnal Sains Sosio Humaniora, 6(1), 636–643. https://doi.org/10.22437/jssh.v6i1.19732
Salam, D. Q. A., & Makhtum, A. (2022). Implementasi Jaminan Produk Halal Melalui Sertifikasi Halal Pada Produk Makanan dan Minuman UMKM di Kabupaten Sampang. Qawwam: The Leader’s Writing, 3(1), 10–20. https://doi.org/10.32939/qawwam.v2i2.110
Salamah, N., Guntarti, A., & Sunarti. (2022). Pemberdayaan UMKM Melalui Pelatihan dan Pendampingan Sertifikasi Halal Produk. Seminar Nasional Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 81–87.
Suzery, M., Widayat, Cahyono, B., & Al-Baarri, A. N. (2019). Proses Perbaikan Produksi Dalam Pendampingan Practice (GMP) dan Good Hygiene Practice Undang-Undang. Indonesian Journal of Halal, 2(2), 53–57. https://doi.org/10.14710/halal.v2i2.7892
Syafitri, M. N., Salsabila, R., & Latifah, F. N. (2022). Urgensi Sertifikasi Halal Food Dalam Tinjauan Etika Bisnis Islam. AL-IQTISHOD: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Ekonomi Islam, 10(1), 16–42. https://doi.org/10.37812/aliqtishod
Ulfin, I., Rahadiantino, L., Harmami, Ni’mah, Y. L., & Juwono, H. (2022). Sosialisasi Halal dan Pendampingan Sertifikasi Halal untuk UMKM Kelurahan Simokerto. SEWAGATI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(1), 10–17. https://doi.org/10.12962/j26139960.v5i3.26
Utami, V. F. (2023). Tinjauan Maslahat Terhadap Pendampingan Proses Produk Halal Di PHC (Ponorogo Halal Center) IAIN Ponorogo. IAIN Ponorogo.
Warto, & Samsuri. (2020). Sertifikasi Halal dan Implikasinya Bagi Bisnis Produk Halal di Indonesia. Al-Maal: Journal of Islamic Economics and Banking, 2(1), 98–112. https://doi.org/10.31000/almaal.v2i1.2803
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ratna Dewi Setyowati, Putri Gita Cahyani, Nurul Annisa, Husna Ni’matul Ulya

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.